Real Time-Polymerase Chain Reaction (RT-PCR) sebagai Alat Deteksi DNA Babi dalam Beberapa Produk Non-Pangan

Volume: 2, Issue: 1, Pages: 26 - 26
Published: Jul 8, 2019
Abstract
Bagi seorang muslim status halal suatu produk non-pangan salah satunya kosmetik maupun obat-obatan sangat mutlak yang harus dipenuhi. Produk yang beredar dipasaran harus terbebas dari kandungan babi atau bahan lain yang menyebabkan produk tersebut tidak lagi halal. Metode Real Time Polymerase Chain Reaction (RT-PCR) yang dapat mendeteksi kandungan babi maupun alkohol untuk dapat memastikan kandungan tersebut terbebas dari cemaran babi. Dalam...
Paper Details
Title
Real Time-Polymerase Chain Reaction (RT-PCR) sebagai Alat Deteksi DNA Babi dalam Beberapa Produk Non-Pangan
Published Date
Jul 8, 2019
Volume
2
Issue
1
Pages
26 - 26
Citation AnalysisPro
  • Scinapse’s Top 10 Citation Journals & Affiliations graph reveals the quality and authenticity of citations received by a paper.
  • Discover whether citations have been inflated due to self-citations, or if citations include institutional bias.